Jadwal Lengkap Piala Konfederasi 2017



Piala Konfederasi akan segera digelar mulai akhir pekan ini hingga 3 Juli 2017, ajang yang sudah memasuki edisi ke-10 ini berawal dari Piala Raja Fahd yang diselenggarakan pada tahun 1992 dan 1995, pada awalnya ajang ini digelar per 2 tahun sekali, namun sejak diambil alih oleh FIFA pada tahun 1997, PIala Konfederasi digelar menjadi 4 tahun sekali dengan mengambil waktu 1 tahun sebelum Piala Dunia digelar.

Ajang ini menjadi semacam ajang pemanasan dan uji coba venue Piala Dunia yang akan diselenggarakan di tahun berikutnya, Russia adalah negara yang mendapat kehormatan untuk menjadi tuan rumah Piala Konfederasi 2017 ini dan Piala Dunia 2018 yang akan datang.

Piala Konfederasi sendiri adalah turnamen yang mempertemukan delapan tim yang berstatus sebagai tuan rumah, juara bertahan Piala Dunia FIFA, dan enam tim pemegang gelar kejuaraan konfederasi FIFA, berikut adalah delapan tim peserta yang akan ikut ambil bagian :
Rusia : Tuan Rumah Piala Dunia 2018
Portugal : Juara Euro 2016
Selandia Baru : Juara Oceanian Cup 2016
Meksiko : Juara Gold Cup 2016 
Jerman : Juara World Cup 2014 
Kamerun : Juara CAF Cup 2017 
Australia : Juara AFC Cup 2015 
Chile : Juara Copa America 2015 




Berikut adalah hasil undian pembagian grup
Grup A
Rusia
Selandia Baru
Portugal
Meksiko

Grup B
Kamerun
Chile
Australia

Jerman



Penyisihan Grup A
TanggalPertandinganJamTempat
17 Juni 2017Rusia vs Selandia Baru22.00 WIBKrestovsky Stadium, Saint Petersburg
18 Juni 2017Portugal vs Meksiko22.00 WIBKazan Arena, Kazan
21 Juni 2017Rusia vs Portugal22.00 WIBOtkrytiye Arena, Moskow
22 Juni 2017Meksiko vs Selandia Baru01.00 WIBFisht Olympic Stadium, Sochi
24 Juni 2017Meksiko vs Rusia22.00 WIBKazan Arena, Kazan
24 Juni 2017Selandia Baru vs Portugal22.00 WIBKrestovsky Stadium, Saint Petersburg


Penyisihan Grup B
TanggalPertandinganJamTempat
18 Juni 2017Kamerun vs Chile01.00 WIBOtkrytiye Arena, Moskow
19 Juni 2017Australia vs Jerman22.00 WIBFisht Olympic Stadium, Sochi
22 Juni 2017Kamerun vs Australia22.00 WIBKrestovsky Stadium, Saint Petersburg
23 Juni 2017Jerman vs Chile01.00 WIBKazan Arena, Kazan
25 Juni 2017Jerman vs Kamerun22.00 WIBFisht Olympic Stadium, Sochi
25 Juni 2017Chile vs Australia22.00 WIBOtkrytiye Arena, Moskow


Semifinal
29 Juni 2017Juara A vs Runner-up B01.00 WIBKazan Arena, Kazan
30 Juni 2017Juara B vs Runner-up A01.00 WIBFisht Olympic Stadium, Sochi


Juara III
02 Juli 2017Tim Kalah SF 1 vs Tim Kalah SF 201.00 WIBOtkrytiye Arena, Moskow


Final
03 Juli 2017Pemenang SF 1 vs Pemenang SF 201.00 WIBKrestovsky Stadium, Saint Petersburg


Di Indonesia sendiri rencananya pertandingan Piala Konfederasi 2017 ini bisa disaksikan melalui RTV dan juga Orange TV. (www.theInigo.com)



No comments